Tingkat Organisasi Kehidupan Makhluk Hidup

Tingkat Organisasi Kehidupan Makhluk Hidup

makhluk hidup memiliki tingkat organisasi yang mengatur aktivitas hidupnya. tingkat organisasi kehidupan yang paling kecil pada makhluk hidup adalah

Daftar Isi

1. makhluk hidup memiliki tingkat organisasi yang mengatur aktivitas hidupnya. tingkat organisasi kehidupan yang paling kecil pada makhluk hidup adalah


Tingkat organisasi kehidupan yang paling kecil pada makhluk hidup adalah sel

2. makhluk hidup memiliki tingkat organisasi yang mengatur aktivitas hidupnya tingkat organisasi kehidupan yang paling kecil dalam kurung dasar pada makhluk hidup adalah?​


Jawaban:

Mata pelajaran ; Biologi

A. Komponen penyusun individu/organisme

1. Sel

2. Jaringan

3. Organ

4. Sistem organ

5. Organisme

B. Komponen yang telah disebutkan diatas saling melengkapi dan berhubungan karena penyusun organisme membutuhkan koordinasi antar sistem organ yang saling berikatan, dan sistem organ sendiri tersusun dari kumpulan organ, dan organ sendiri merupakan kumpulan dari ratusan jaringan ikat, dan dalam jaringan sendiri tersusun dari pr buan sel, yang merupakan komponen terkecil dalam satuannya.

semoga membantunya maaf kalau ada kekurangan


3. Berdasarkan struktur organisasi kehidupan, makhluk hidup di bedakan menjadi beberapa tingkatan. berikut yang merupakan contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah


Contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah jaringan epitel, jaringan ikat, jaringan otot dan jaringan saraf. Pada tumbuhan contoh jaringan antara lain jaringan epidermis, jaringan meristem, jaringan dasar.

Pembahasan

Sel merupakan unit terkecil dari organisme. Jaringan merupakan kumpulan sel yang mempunyai bentuk, asal, fungsi, dan struktur yang sama. Terdapat berbagai macam jaringan pada tubuh hewan, antara lain:

1. Jaringan embrional

Jaringan yang ada saat mulai terbentuknya embrio. Jaringan embrional merupakan jaringan muda yang sel-selnta aktif membelah.

2. Jaringan epitel

Jaringan epitel terdapat di luar organ tubuh. Fungsi jaringan epitel antara lain sebagai pelindung (proteksi), pengeluaran zat (sekresi), penyaringan (filtrasi) maupun penyerapan (absorbsi).

3. Jaringan ikat

Jaringan ikat disebut pula dengan jaringan penyokong atau jaringan penunjang. Jaringan ikat atau penyokong terdiri atas serabut, sel-sel, dan cairan ekstraseluler. Cairan ekstraseluler dan serabut disebut dengan matriks. Contoh jaringan ikat adalah tendon, ligamen, tulang rawan, tulang keras dan darah.

4. Jaringan otot

Jaringan otot berfungsi sebagai alat gerak aktif karena dapat bergerak sendiri. Jaringan otot tersusun atas sel-sel otot yang bertugas menggerakan berbagai bagian organ tubuh antara lain tulang. Kemampuan menggerakkan berbagai organ tubuh ini dikarenakan kemampuan jaringan otot untuk berkontraksi dan relaksasi.

5. Jaringan saraf

Jaringan saraf tersusun dari sel-sel saraf atau neuron. Jaringan saraf berfungsi mengatur dan mengkoordinasi segala macam bentuk aktivitas tubuh. Sel saraf terdiri atas badan sel yang memiliki banyak cabang (dendrit). Cabang-cabang tersebut yang menghubungkan sel saraf yang satu dengan sel saraf lainnya sehingga terbentuk jaringan saraf. Terdapat tiga macam sel saraf, yaitu sel saraf motorik, sel saraf sensorik, dan sel saraf penghubung.

Adapun jaringan yang menyusun tubuh tumbuhan sebagai berikut:

1. Meristem

Jaringan meristem terletak di ujung akar dan ujung batang. Jaringan meristem dapat meregang, membesar, dan berdiferensiasi menjadi jaringan lainnya ketika dewasa.

Berdasarkan tempatnya, jaringan meristem terdiri dari 3 macam, yaitu:

a. Apikal (ujung) yang berfungsi untuk pertumbuhan memanjang pada akar dan batang.

b. Lateral (samping) contohnya adalah kambium, yang berfungsi untuk pertumbuhan membesar atau melebar pada batang. Kambium terletak di antara xilem dan floem.

c. Interkalar yaitu terletak diantara jaringan dewasa contohnya pada ruas-ruas batang.

2. Jaringan penguat atau penyokong

Jaringan penyokong berguna sebagai penguat atau penyokong tumbuhan. Dindingnya tebal dan akan berhenti melakukan pembelahan apabila sudah mencapai usia dewasa. Jaringan penyokong meliputi kolenkim dan sklerenkim.

3. Jaringan dasar atau parenkim

Jaringan parenkim mengisi ruang antar jaringan. Jaringan parenkim terdapat di semua bagian tubuh tanaman, seperti batang, akar, dan daun.

4. Jaringan pengangkut

Jaringan pengangkut atau pembuluh merupakan jaringan yang berfungsi untuk proses pengangkutan zat-zat yang ada di dalam tumbuhan. Jaringan pengangkut terdiri dari xilem yang berfungsi mengangkut air dan zat hara dari tanah ke daun, dan floem yang berfungsi mengedarkan hasil fotosintesis ke seluruh tubuh.

5. Jaringan pelindung atau epidermis

Berada di lapisan terluar dan berfungsi untuk melindungi permukaan tumbuhan. Pada jaringan pelindung atau epidermis dapat berubah bentuk sesuai fungsinya yang dikenal dengan istilah derivat epidermis. Macam-macam derivat epidermis antara lain trikoma, duri, stomata, rambut akat, velamen, sel kipas dan kutikula.

Pelajari lebih lanjut

1. fungsi inti sel: https://brainly.co.id/tugas/14358763

2. bagian-bagian sel tumbuhan: https://brainly.co.id/tugas/14548967

3. zat pada dinding sel: https://brainly.co.id/tugas/14738632

Detil jawaban

Kelas: 7

Mapel: Biologi

Bab: Sistem Organisasi Kehidupan

Kode: 7.4.4

Kata kunci: jaringan, macam-macam jaringan hewan, macam-macam jaringan tumbuhan


4. sebutkan tingkat organisasi kehidupan makhluk hidup dari terendah ke tertinggi


molekul➡sel➡jaringan➡organ➡sistem organ➡individu➡populasi➡komunitas➡ekosistem➡bioma

5. Dalam organisasi kehidupan virus termasuk makhluk hidup pada tingkat


Jawaban:

Atom

Penjelasan:

virus merupakan makhluk hidup peralihan antara benda mati dan makhluk hidup,virus tidak memiliki sel Dan hanya bisa berproduksi dalam sel inang,virus hanya mengandung asam nukleat ( DNA atau RNA ) yang dilindungi oleh protein.


6. Berikut yang merupakan contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah


Jawaban:

Pada makhluk hidup terdapat berbagai macam jaringan seperti jaringan pada hewan dibedakan menjadi jaringan epitel, jaringan ikat (jaringan ikat padat, jaringan ikat longgar, tulang, darah, dan limfa), jaringan otot dan jaringan saraf.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Jawaban:

jaringan epitel

jaringan ikat

jaringan otot

dan jaringan saraf


7. tingkatkan organisasi makhluk hidup​


Jawaban:

molekul,sel,jaringan,organ,organisme,populasi,komunitas,ekosistem,dan bioma


8. Dalam organisasi tingkat kehidupan, virus termasuk makhluk hidup pada tingkat..


Virus merupakan sel prokariotik...

virus adalah sel, virus dikatakan hidup apabila dia menempati suatu tempat terdapat kehidupan makhluk hidup sedangkan virus tak hidup itu virus tidak dpt berkembang biak.


9. tingkatan struktur organisasi pada makhluk hidup


1 manusia
2kingdom animalia
3 kingdom plantaemolekul-sel-jaringan -organ-sistem organ-organisme/individu-populasi-komunitas-ekosistem-biosfer

10. Berdasarkan struktur organisasi kehidupan, makhluk hidup dibedakan menjadi beberapa tingkatan. Berikut yang merupakan contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah


Jawaban:

Pada makhluk hidup terdapat berbagai macam jaringan seperti jaringan pada hewan dibedakan menjadi jaringan epitel, jaringan ikat (jaringan ikat padat, jaringan ikat longgar, tulang, darah, dan limfa), jaringan otot dan jaringan saraf.

Penjelasan:

semoga bermanfaat


11. tingkatan organisasi makhluk hidup


Tingkatan organisasi kehidupan dari yang terendah sampai tertinggi:

1. Molekul
2.Sel
3.Jaringan
4.Organ
5.Sistem Organ
6.Organisme (Individu)
7.Populasi
8.Komunitas
9.Ekosistem
10.Biosfer

12. sebutkan tingkatan sistem organisasi kehidupan pada makhluk hidup


Jawaban:

molekul-organel-sel-jaringan-organ-sistem organ-organisme-populasi-komunitas-ekosistem-bioma-biosfer

Penjelasan:

1. molekul : Dasar penyusunnya (DNA & RNA)

2. Organel : bagian oenyusun dari sel, yang terbentuk dari beberapa molekul.

3. sel : unit struktural dan fungsional terkecil.

4. jaringan : kumpulan beberapa sel yang mempunyai bentuk dan fungsi yang sama yang membentuk menjadi satu.

5.organ : kumpulan jaringan yang memiliki peranan tertentu.

6.sistem organ : kumpulan beberapa organ yang membentuk sistem tertentu yang saling berinteraksi.

7.organisme : suatu satuan makhluk hidup yang tersusun secara kompleks.

8. populasi : kumpulan sekelompok organisme sejenis di suatu tempat dan waktu yang sama.

9. komunitas : kumpulan populasi dari berbagai spesies di suatu tempat dan waktu yang sama.

10. ekosistem : interaksi antara berbagai populasi penyusun komunitas dengan lingkungan abiotiknya.

11.bioma: kumpulan ekosistem yang melingkupi wilayah yang sangat luas.

12. biosfer: bumi yang di dalamnya berisi seluruh kehidupan.

semoga membantu:))

maaf kl ada typo-


13. sebutkan tingkatan organisasi makhluk hidup!​


Jawaban:

Tingkatan ini dimulai dari tingkat molekul, sel, jaringan, organ, sistem organ, organisme atau individu, populasi, komunitas, ekosistem, bioma dan biosfer.


14. Berdasarkan struktur organisasi kehidupan,makhluk hidup dibedakan menjadi beberapatingkatan. Berikut yang merupakan contohmakhluk hidup organisasi kehidupan tingkatjaringan adalah ....​


*jaringan pada manusia dan hewan

*jaringan pada manusia dan hewan

: Ada empat kelompok jaringan dasar yang membentuk tubuh semua hewan, termasuk manusia dan organisme multiseluler tingkat rendah seperti artropoda: jaringan epitelium, jaringan pengikat, jaringan penyokong, dan jaringan saraf.

* jaringan pada tumbuhan

pada tumbuhan

: Jaringan tumbuhan relatif lebih homogen daripada jaringan hewan. Tumbuhan tidak memiliki kemampuan lokomosi (berpindah)/bergerak secara aktif sebagaimana hewan. Meskipun demikian, banyak sel-sel baru terbentuk untuk berbagai jaringan sebagai kompensasi banyaknya sel-sel yang mati, yang menjadi pasif karena berperan sebagai sel-sel penyimpan cadangan energi (misalnya pada buah atau umbi) atau metabolit sekunder, dan untuk mengisi jaringan baru karena tumbuhan selalu bertambah massanya, khususnya bagi tumbuhan tahunan. Jaringan yang aktif memperbanyak diri dan tidak memiliki fungsi khusus disebut jaringan meristematik, sementara jaringan yang telah mantap dengan fungsinya disebut jaringan tetap/permanen.


15. Berdasarkan struktur organisasi kehidupan,makhluk hidup dibedakan menjadi beberapa tingkatan.berikut yang merupakan contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah......


Jawaban:

Contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah jaringan epitel, jaringan ikat, jaringan otot dan jaringan saraf


16. Berdasarkan struktur organisasi kehidupan, makhluk hidup di bedakan menjadi beberapa tingkatan.berikut yang merupakan contoh makhluk hidup organisasi kehidupan tingkat jaringan adalah


Jawaban:

jaringan hewan: jaringan epitel, j. otot, j.saraf, j.ikat.

jaringan tumbuhan: j.meristem,j.epidermis,j.pengangkut.


17. tingkatan tingkatan dalam organisasi makhluk hidup


molekul,sel,organelsel,jaringan,organ,organisme,populasi,komunitas,ekosistem,bioma,biosfer

18. sekumpulan makhluk hidup yang sama Dalam tingkatan organisasi kehidupan disebut


ekosistem
maaf kalo salah

19. dalam organisasi kehidupan, virus termasuk makhluk hidup pada tingkat?


virus tidak masuk dalam organisasi kehidupan, dikarenakan virus merupakan makhluk peralihann dan hanya dapat hidup jika menginfeksi sel inang


20. Apa contoh makhluk hidup dari tingkat Struktur Organisasi kehidupan?


manusia
hewan
tumbuhan

21. organisasi makhluk hidup dari tingkat rendah ke tingkat tinggi ?​


Jawaban:

molekul-sel-jaringan-organ-sistem organ-individu-populasi-komunitas-ekosistem-bioma-biosfer

maaf kalau salah

Jawaban:

Molekul, sel, jaringan, organ, sistem organ, individu, populasi, komunitas, ekosistem, dan bioma

semoga membantu


22. urutan sistem organisasi kehidupan makhluk hidup dari tingkatan yang paling rendah sampai tingkatan yang paling tinggi adalah​


Jawaban: sel - jaringan - organ - sistem organ - organisme

Penjelasan: sel merupakan unit fungsional terkecil suatu makhluk hidup. Jaringan merupakan kumpulan dari sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang sama, misalnya jaringan meristem, jaringan epidermis yang terdapat pada tumbuhan.

Organ tersusun dari beberapa jaringan yang memiliki fungsi khusus. Contoh organ adalah hati, lambung, otak pada manusia. Sistem organ merupakan kumpulan organ yang bekerja sama membentuk suatu sistem misalnya adalah sistem peredaran darah, sistem pencernaan, sistem pernapasan. Organisme merupakan suatu individu dimana beberapa sistem organ bekerja bersama.

Mapel : Biologi

Kelas : VII SMP

Kata kunci : urutan organisasi kehidupan

Materi : Organisasi Kehidupan


23. Sebutkan makhluk hidup yang sama dalam tingkatan organisasi kehidupan disebut?


TINGKATAN ORGANISASI KEHIDUPAN (HIERARKI KEHIDUPAN) Objek biologi dikaji pada seluruh tingkat organisasi kehidupan. Urutan tingkatan organisasi kehidupan disebut hierarki kehidupan. Tingkatan organisasi kehidupan dari yang terendah sampai tertinggi:

Molekul,Sel,Jaringan,Organ,Sistem Organ,Organisme (Individu),Populasi,Komunitas,Ekosistem,Biosfer

24. Dalam sistem organisasi kehidupan, makhluk hidup memiliki tingkatan. Berikut ini tingkatan .organisasi kehidupan mulai dari yang paling kompleks hingga paling sederhana adalah ?​


Jawaban:

Organisasi kehidupan adalah tingkatan kelompok makhluk hidup dari yang paling sederhana hingga yang paling kompleks. Tingkatan tersebut mulai dari mulai dari molekul, organel, sel, jaringan, organ, sistem organ, organisme, populasi, komunitas, ekosistem, bioma, dan biosfer.

maaf kalau salah


25. sebutkan makhluk hidup yang termasuk organisasi kehidupan tingkat jaringan


1.)organ jantung pada hewan dan manusia untuk memompa darah
2.) organ paru2 manusia untuk repirasi

26. Makhluk hidup memiliki beberapa tingkat organisasi, di antaranya adalah tingkat organisasi sel - jaringan - organ - sistem organ. Jelaskan hubungan keempat tingkat organisasi tersebut dengan individu makhluk hidup.


Jawaban:

Molekul ➡ Organel ➡ Sel ➡ Jaringan ➡ Organ ➡ Sistem Organ ➡ Organisme ➡ Populasi ➡ Komunitas ➡ Ekosistem ➡ Bioma ➡ Biosfer

Penjelasan:

maaf bila salah


27. organisasi makhluk hidup dari tingkat rendah ke tingkat tinggi yaitu


molekul-sel-jaringan-organ-sistem organ-individu-populasi-komunitas-ekosistem-bioma-biosfer

28. Makhluk hidup memiliki beberapa tingkat organisasi,diantaranya adalah tingkat organisasi sel-jaringan-organ-sistem organ.Jelaskan hubungan keempat tingkat organisasi tersebut dengan individu makhluk hidup


Jawaban :

Sel, sel adalah unit terkecil pada makhluk hidup, ada banyaaak sekali ragam sel dengan fungsinya yang berbeda beda.

Sel yang memiliki fungsi yang sama berkumpul dan membentuk jaringan (tissue), jaringan ini jadi berperan dalam melakukan suatu kerja dengan fungsinya.

Kumpulan jaringan dengan fungsi yang berbeda kemudian memiliki tujuan yang sama dan membentuk organ. Makanya organ terdiri dari kumpulan jaringan jaringan yang membantu organ bekerja.

Organ satu dengan organ lain pun juga bekerja sama membentuk sistem organ agar dapat melakukan suatu proses tertentu untuk menyokong kehidupan sang individu.

Kumpulan sistem organ dengan fungsinya masing masing kini sudah lengkap dan membentuk individu makhluk hidup.

Semoga membantu


29. sebutkan dan jelaskan tingkatan organisasi kehidupan pada makhluk hidup​


sel membentuk jaringan, jaringan membentuk organ, organ membentuk sistem organ, sistem organ membentuk organisme


30. sebutkan makhluk hidup yang termasuk organisasi kehidupan tingkat jaringan


tumbuhan tingkat tinggi: epidermis, parenkim palisade,parenkim spond, xilem,floem,kambium
hewan tingkat tinggi: lemak, tulang, darah, limfe, otot, saraf

Video Terkait

Kategori biologi